Perusahaan yang bergerak pada bidang kontraktor, fabrikasi, dan perdagangan, didirikan pada 1 Maret 2020. Berkantor pusat di Kabupaten Gresik, kami berkomitmen untuk menyediakan layanan dan produk berkualitas tinggi guna mendukung berbagai kebutuhan industri dan proyek.
Dengan tim yang berpengalaman dan didikasi penuh terhadap kepuasan pelanggan, CV Mulia Jaya Multindo terus berupaya menjadi mitra terpercaya dalam menghadirkan solusi yang inovatif dan bernilai tinggi.
Komitmen Kami
Kami berkomitmen memberikan hasil terbaik dengan memastikan setiap pekerjaan memenuhi standar mutu tertinggi. Didukung tim berpengalaman, kami menyediakan layanan profesional, ramah, dan responsif. Kepercayaan Anda sangat kami jaga dengan mengedepankan transparansi dalam setiap proses, memastikan Anda selalu mendapatkan informasi yang jelas dan terbuka.
Mengapa Memilih Kami
Kualitas Terbaik
Produk dan layanan berkualias tinggi untuk kepuasan maksimal
Layanan Terpercaya
Pelayanan andal untuk hubungan jangka panjang
Layanan Profesional
Solusi efisien dari tenaga ahli berpengalaman
Transparansi
Proses kerja terbuka dan informasi jelas
Visi Kami
Menjadi perusahaan yang dapat diandalakan dan menjadi pilihan utama serta terpercaya bagi partner bisnis dan berkembang secara berkelanjutan melalui komitmen GCG (Good Corporate Governace) dan CSR (Corporate Social Responsibility)
Misi Kami
Memberi prioritas kepada kualitas dalam setiap produk yang dihasilkan. Berikan layanan yang luar biasa dan solutif untuk konsumen. Menciptakan staf yang jujur, tulus, dan profesional. Berkontribusi kepada manfaat masyarakat setempat.
Lilik Adriyana
Direktur CV. Mulia Jaya Multindo
NPWP & NIB Perusahaan
Kunjungi Kami
Alamat :
Grand Bunder Regency, Jalan Permata Utara A2/01, Kembangan, Kebomas, Gresik